Asri Damuna melaporkan akun media sosial atas dugaan penghinaan, setelah video viral mengajak YouTuber Korea ke hotel.
Lambe Katy – Asri Damuna, mantan Kepala Kantor Unit Penyelenggara Bandar Udara Sangia Nibandera di Kolaka, Sulawesi Tenggara, menjadi sorotan setelah sebuah video viral yang menunjukkan dia mengajak YouTuber asal Korea Selatan ke hotel.
Baca Juga:
Kronologi Kecelakaan Maut Bus Pariwisata di Ciater Subang
Akibat insiden tersebut, Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mengambil langkah tegas dengan mencopot Asri dari jabatannya.
Tak lama setelah itu, Asri Damuna melaporkan sebuah akun media sosial yang diduga telah menghina dirinya melalui platform tersebut.
Dilansir dari detikSulsel, Laporan tersebut diajukan ke Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Sulawesi Tenggara pada Rabu, 8 Mei 2024.
Menurut Kombes Pol Bambang Wijanarko, yang diwawancarai oleh detikSulsel, laporan ini masih dalam tahap penyelidikan.
Polisi berencana memeriksa sejumlah saksi untuk mengumpulkan bukti dan klarifikasi lebih lanjut, dengan pemeriksaan saksi dijadwalkan pada Senin, 13 Mei 2024.
Page: 1 2
Judika putuskan tak lagi nyanyikan lagu Dewa 19 usai diminta direct license oleh Ahmad Dhani.…
MPL ID S15 resmi dimulai 7 Maret 2025. Cek jadwal, hasil, dan cara nonton turnamen…
Ayu Ting Ting dan Bilqis kompak menari dalam video dance yang viral setelah direpost Jennie…
Indonesian Idol Season XIII kembali menggebrak panggung dengan babak Spektakuler Show ke-8 (Spekta 8) yang…
Ifan Seventeen menuai kritik pedas sehari setelah dilantik sebagai Dirut PT PFN. Telat ke kantor…
Baim Wong tegas membantah ajarkan anak benci Paula Verhoeven di sidang perceraian. Ia siap sumpah…